Biaya Publikasi

Jurnal Pengabdian Masyarakat Aplikasi Sains (JPMAS) diterbitkan oleh Jurusan Kimia Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam Universitas Halu Oleo. Fokus utama jurnal ini adalah untuk menerbitkan artikel pengabdian masyarakat hasil penelitian bidang sains dan aplikasinya.  Jurnal ini terbit 2 kali setiap tahun pada bulan April dan Oktober.

 

Biaya Penulis

Jurnal ini tidak membebankan biaya apapun kepada penulis.

 

Diterbitkan oleh

Jurusan Kimia

Fakultas Matematika dan Ilmu Pengetahuan Alam

Universitas Halu Oleo

Alamat: Kampus Bumi Tridharma Anduonohu, Jalan H.E.A. Mokodompit, Kodya Kendari, Sulawesi Tenggara.

Website: https://jpmas.uho.ac.id

Email editor: jpmas@uho.ac.id

Telp. Editor:  081910553124